Pasca

Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka Gelar Pembahasan Pembahasan Kurikulum OBE bersama Pakar Bidang Studi

Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka pada tanggal 10-12 September 2024 menyelenggarakan kegiatan penting dalam proses penjaminan mutu pendidikan, yaitu review kurikulum berbasis OBE (Outcome Based Education). Review kurikulum dilakukan untuk seluruh Program studi Magister (9 PS) dan Doktor (2 PS) di Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka. Kegiatan ini dilaksanakan selama 3 hari dan setiap program studi didampingi […]

Dosen MPBI UT Memberikan Bantuan Alat Permainan Edukatif (APE) kepada PAUD Mutiara Bunda Tangerang

Sebagai salah satu pilar Tri Dharma Perguruan Tinggi dan bentuk aksi nyata dalam mendukung pencapaian kualitas pendidikan di Indonesia, Dosen Magister Pendidikan Bahasa Inggris (MPBI) Universitas Terbuka melaksanakan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) pada salah satu Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Nonformal yang tergabung dalam HIMPAUDI Tangerang. PkM yang diketuai oleh Dr. Widya Rizky Pratiwi ini […]

Webinar – Reformasi Administrasi Publik Dalam Menghadapi Tantangan dari VUCA ke BANI

Prodi Doktor Administrasi Publik (DAP) Pascasarjana Universitas Terbuka akan mengadakan Kajian Publiv Governance Seri 2 dengan tema: “Reformasi Administrasi Publik Dalam Menghadapi Tantangan dari VUCA ke BANI” Narasumber: Pembukaan:Prof. Dr. Maman Rumanta, M.Si. (Direktur Sekolah Pascasarjana) Moderator:Dr. Ir. Deddy Kurniawan Halim, MM., Ph.D. (Ketua Asosiasi Desa Wisata Hijau Indonesia dan Mahasiswa Prodi DAP UT) MC:Hana […]

Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka dan Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya

Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka (UT) dan Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (UPR) secara resmi menandatangani perjanjian kerja sama pada hari Sabtu, 24 Agustus 2024 bertempat di ruang percontohan program Pascasajana UPR. Penandatanganan ini dilakukan oleh Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka Prof. Dr. Maman Rumanta, M.Si dan Direktur Program Pascasarjana UPR, Prof. Dr. I Nyoman Sudyana, […]

Memperkuat Kelembagaan, Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka bekerjasama dengan Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha

Singaraja, 19 Agustus 2024 – Pelaksanaan kegiatan penandatanganan Memorandum of Arrangement (MoA) antara Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka (SPs UT) dengan Program Pascasarjana Universitas Negeri Ganesha (PPs Undiksha) berjalan dengan lancar dan khidmat di Auditorium PPs Undiksha. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperkuat kerja sama dalam bidang Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat (Tridharma), sebagai […]

Bengkel Saintifik – Penelitian Berbasis Kualitatif

Sekolah Pascasarjana Universitas Terbuka mengundang Bapak/Ibu di kegiatan Webinar Bengkel Saintifik dengan materi: “Penelitian Berbasis Kualitatif” Waktu : Kamis, 22 Agustus 2024Pukul : 13.30 – 16.00 WIB Narasumber:Maya Puspitasari, S.Pd., M.Sc., Ph.D..(Dosen Sekolah Pascasarjana) Kami menginformasikan bahwa kegiatan webinar ini dapat diakses melalui:Link Aplikasi Zoom: https://sl.ut.ac.id/Kualitatif2024Link YouTube: https://sl.ut.ac.id/Kualitatif2024-UTTV

Lulusan Doktor Angkatan Kedua di UT Sukses dengan Predikat Cumlaude

👉 Topik : Lulusan Doktor Angkatan Kedua di UT Sukses dengan Predikat Cumlaude📌 Hari/Tgl : Selasa, 20 Agustus 2024🕥 Pukul : 15.00-16.00 WIB 🎙 Siaran ini dapat didengarkan di www.utradio.ut.ac.id atau disaksikan melalui Live Streaming di Youtube Universitas Terbuka TV pada link https://www.youtube.com/live/ri80CjEHl9I?si=lJHwDkH8YQq50MIz 📡Silahkan subscribe youtube channel sl.ut.ac.id/UT-TV untuk berlangganan video pendidikan lainnya.

Kuliah Umum- Digitalisasi Layanan Publik untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Prodi Magister Ilmu Administrasi Publik (MIAP) Pascasarjana Universitas Terbuka akan mengadakan Kuliah Tamu dengan tema: “E-Governance dalam Layanan Publik. Sub Tema : Digitalisasi Layanan Publik untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat” Narasumber: Pembukaan:Prof. Ojat Darojat, M.Bus., Ph.D. (Rektor Universitas Terbuka) Sambutan:Prof. Dr. Maman Rumanta, M.Si. (Direktur Sekolah Pascasarjana) Moderator:Prof. Dr. Darmanto, M.Ed. (Guru Besar SPs UT)Dr. Ir. […]

Strategi Menyelesaikan Program Doktor Ilmu Manajemen secara Tepat Waktu

👉 Topik : “Strategi Menyelesaikan Program Doktor Ilmu Manajemen secara Tepat Waktu”📌 Hari/Tgl : Selasa, 6 Agustus 2024🕥 Pukul : 09.30 – 10.30 WIB 🎙️ Siaran ini dapat didengarkan di www.utradio.ut.ac.id atau disaksikan melalui Live Streaming di Youtube Universitas Terbuka TV pada link https://www.youtube.com/live/FK_58UKZFAk?si=bVTWItnRjRydsfM7 📡Silahkan subscribe youtube channel sl.ut.ac.id/UT-TV untuk berlangganan video pendidikan lainnya.

MPBI Memperoleh Akreditasi UNGGUL

Selamat kepada Prodi Magister Pendidikan Bahasa Inggris (MPBI) Universitas Terbuka atas perolehan peringkat akreditasi “UNGGUL”. Setelah mengikuti bebebrapa rangkaian Akreditasi yang dimulai dari penyusunan borang hingga Assesmen Lapangan dan penerbitan sertifikat, Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan menyatakan bahwa berdasarkan Keputusan LAMDIK No. 810/SK/LAMDIK/Ak/M/VII/2024, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, pada Program Magister Universitas Terbuka, Kota Tangerang Selatan memenuhi syarat peringkat […]